Mengenal apa itu VPS CBT perlu Anda ketahui meski hanya seorang pengguna dari layanan hosting.
Sebelum Anda memutuskan untuk mengunakan VPS Indonesia murah, akan lebih baik mengenalnya terlebih dahulu.
Saat ini ada banyak istilah dalam penggunaan hosting untuk situs maupun aplikasi yang tak dimengerti oleh penggunanya.
Pengguna tak mengerti sehingga hanya memilih hosting yang murah tapi saat ada masalah barulah menyadarinya.
Oleh karena itu Anda perlu mengetahui istilah hosting yang ada dan dapat memilih mana yang tepat untuk digunakan.
Inilah Pengertian dan Cara Kerja VPS CBT
Istilah VPS tak banyak orang yang mengetahuinya kecuali Anda yang berkecimpung di dunia IT.
Seringkali VPS dianggap sama dengan jenis server untuk hosting lainnya, padahal ada banyak perbedaan.
VPS atau virtual private server merupakan layanan server virtual yang memiliki sumber daya yang hanya digunakan untuk satu pengguna saja.
Hal ini tentu saja berbeda dengan yang selama ini banyak digunakan yaitu shared hosting diberbagai provider.
Sedangkan shared hosting adalah layanan dimana satu sumber daya digunakan untuk beberapa pengguna.
Hal tersebut menyebabkan situs yang berjalan bisa terganggu bila satu sumber daya tersebut digunakan dalam jumlah besar bersamaan.
Namun, bila Anda baru membuat situs dan mulai go-digital, shared hosting sangat cocok digunakan.
Bila nantinya Anda mulai merasakan adanya gangguan pada situs karena beban yang besar, ada baiknya mulai berpindah.
Kala kebutuhan hosting semakin besar maka VPS menjadi yang lebih sesuai karena sumber dayanya hanya untuk satu pengguna saja.
Untuk lebih jelas, berikut ini cara kerja dari VPS yaitu:
VPS bekerja dengan melakukan virtualisasi pada sebuah server fisik dimana virtualisasi ini akan mengisolasi sumber daya komputasi.
Nantinya sumber daya komputasi yang berasal dari server itu akan ke beberapa server virtual.
Contoh mudahnya adalah terdapat sumber daya 6 Core CPU dan 6 GB RAM yang akan divirtualisasi menjadi 6 server virtual.
Nantinya dengan sumber daya komputasi masing-masing 1 Core CPU akan menerima 1 GB RAM.
Itulah pengertian dan cara kerja dari VPS CBT untuk penggunaan hosting yang lebih cepat dan dlaam jumlah besar.
Bagi anda yang mencari VPS CBT Terbaik, Ard Hosting adalah jawabannya. Selain murah ARDhosting tentu dapat di andalkan.